Sebuah kubus volumenya 1.000 dm persegi . Berapa dm persegi luas permukaan kubua tersebut?
Matematika
ryanravenmcoudd6y
Pertanyaan
Sebuah kubus volumenya 1.000 dm persegi . Berapa dm persegi luas permukaan kubua tersebut?
2 Jawaban
-
1. Jawaban muzakki22
volume=S^3
S^3=1000
S=10
volume permukaan=6S^2
luas permukaan=6.10^2
=600 -
2. Jawaban niesrinaasmadina
volume kubus = s x s xs
s =³√volume
=³√1000 dm³
=10 dm
luas 1 permukaan = sxs
= 10 dm x 10 dm
= 100 dm²
1 kubus mempunyai 6 sisi permukaan
luas permukaan kubus = 6 * 100dm²
= 600 dm²
semoga membantu yaaa