Sejarah

Pertanyaan

jelaskan dan sebutkan 4 ciri pelaksanaan demokrasi liberal di indonesia

1 Jawaban

  • Demokrasi berasal dari bahasa yunani yaitu ( demos ) yang berarti rakyat dan keratos berarti pemerintahan jadi secara harafiah demokrasi berarti pemerintahan rakyat berdasarkan ideologi demokrasi dibagi menjadi 3 yaitu :

    1.Demokrasi Liberal : Kebebasan individu merupakan hal yang dominan pada demokrasi liberal alan tetapi, kepentingan umum sering terabaikan.

    2.Demokrasi Rakyat : Paham sosialisme atau pun komunisme merupakan dasar bagi demokrasi rakyat.Demokrasi rakyat mengutamakan kepentingan umum dan kepentingan negara.

    3.Demokrasi Pancasila : Sumber dari demokrasi pancasila adalah taat sosial dan budaya bangsa indonesia, Dan oleh karna itu demokrasi pancasila berlaku kuat di indonesia dengan 5 sila yang menopangnya. Musyawarah untuk mufakat dilaksanakan pada demokrasi pancasila dengan tetap mengutamakan keseimbangan antara kepentingan seluruh rakyat dan negara.

Pertanyaan Lainnya