di dalam kaleng terdapat 7 buah bola yang bernomor 1,2,3,4,5,6,7 jika diambil secara acak 2 bola sekaligus dari kaleng tersebut hitunglah peluang yang terambil
Matematika
feli38
Pertanyaan
di dalam kaleng terdapat 7 buah bola yang bernomor 1,2,3,4,5,6,7 jika diambil secara acak 2 bola sekaligus dari kaleng tersebut hitunglah peluang yang terambil kedua bola tersebut bernomor genap
2 Jawaban
-
1. Jawaban Gagoh
C (3,2) / C (7,2) = 3 / 21 = 1/7 -
2. Jawaban via2341
diket: n(S)=7. (karena 7 buah bola)
n(A)=3. (jumlah bil.genap{2,4,6})
P(A)=n(A)/n(S)
=3/7