Matematika

Pertanyaan

Nilai minimum dr fungsi f(x)=|2x-1|+3 adalah

1 Jawaban

  • nilai mutlak tidak pernah negatif
    * |...| ≥ 0 *
    maka, nilai minimum suatu mutlak pasti nol

    f(x) = |2x-1| + 3
    f(x) = 0 + 3
    f(x) = 3

    berlaku saat
    |2x-1| = 0
    2x - 1 = 0
    2x = 1
    x = 1/2

    jadi, nilai minimum fungsi tersebut adalah 3, dan terjadi saat x = 1/2
    Gambar lampiran jawaban RexyGamaliel

Pertanyaan Lainnya