PPKn

Pertanyaan

apa yg dimaksud dengan kedisiplinan? berikan contoh tindakan disiplin di sekolah dan di rumah!

2 Jawaban

  • Disiplin merupakan perasaan taat dan patuh terhadap nilai-nilai yang dipercaya merupakan tanggung jawabnya. Pendisiplinan adalah usaha usaha untuk menanamkan nilai ataupun pemaksaan agar subjek memiliki kemampuan untuk menaati sebuah peraturan

    sekolah: datang tepat waktu
    rumah : bangun pagi tepat waktu

    Semoga bermanfaat
  • disiplin artinya taat terhaap aturan yang ada seperti datang tepat waktu ke sekolah.tindakan disiplin di sekolah yaitu datang tepat waktu ke sekolah.tindakan disiplin di rumah yaitu harus bangun pagi pukul 05.00 pagi

Pertanyaan Lainnya