Berapa besarnya usaha yang diperlukan untuk mengangkat beban 10 kg ke ketinggian 5m diatas tanah
Fisika
Ryikook
Pertanyaan
Berapa besarnya usaha yang diperlukan untuk mengangkat beban 10 kg ke ketinggian 5m diatas tanah
1 Jawaban
-
1. Jawaban cingcang
W = - m g h
W = - 10 •. 10 • 5
W = - 500 J ✓
(usaha untuk melawan gaya berat)