PPKn

Pertanyaan

Bagaimanakah bunyi pasal 30 ayat 1 dan ayat 2 UUD 1945

2 Jawaban

  • Ayat 1 : Tiap tiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam pertahanan dan keamanan negara
    Ayat 2 : Usaha pertahanan dan keamanan Negara dilaksanakan melalui sistem pertahanan dan keamanan rakyat semeste oleh TNI dan POLRI sebagai kekuatan utama, dan rakyat sebagai pendukung.
    Semoga membantu
  • Pasal 30 ayat 1: Tiap-tiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam usaha pertahanan dan keamanan negara
    Pasal 30 ayat 2: Usaha pertahanan dan keamanan negara dilaksanakan melalui sistem pertahanan dan keamanan rakyat semesta oleh tentara nasional Indonesia dan kepolisian negara Republik Indonesia, sebagai kekuatan utama, dan rakyat, sebagai kekuatan pendukung

Pertanyaan Lainnya