IPS

Pertanyaan

persebaran penduduk Indonesia belum merata. sebagian besar masih terpusat di pulau jawa. bagaimanakah caranya agar terjadi pemerataan penduduk?

2 Jawaban

  • Harus melakukan Transmigrasi besar besaran k wilayah yg kurang penduduknya
  • 1. Melakukan trasmigrasi ke daerah yang jarang penduduk
    2. Melakukan desentralisasi pembangunan
    3. Menciptakan pembauran antarsuku
    4. Meningkatkan keamanan nasional
    5. Meningkatkan fasilitas du daerah yang jarang penduduk
    Semangat^_^

Pertanyaan Lainnya